4/25/2011

CARA MENDAFTAR DI GOOGLE ADSENSE DENGAN MUDAH DAN BERHASIL

| 4/25/2011
Bagi sobat yang masih gagal dalam mendaftar di google adsense, mungkin cara yang saya lakukan ini bisa berhasil buat sobat. Cara mendaftar di google adsense saya temukan secara tidak sengaja, sedehana, mudah dan berhasil mendaftar di GOOOGLE ADSENSE, pada hal sebelumnya saya sudah dua kali mendaftar dan ditolak. Menurut keterangan para webmaster, jika sudah ditolak tidak akan bisa lagi mendaftar dengan nama yang sama. Saya tidak mengetahuinya secara pasti, namun yang ingin saya sampaikan disini adalah pengalaman saya bagaimana saya bisa berhasil mendaftar di google adsense secara tidak sengaja, hanya coba-coba, eh...rupanya disetujui.

Saya yakin bahwa teman-teman blogger pemula yang ingin memonetisasi blognya sangat mendambakan google adsense, karena sudah terbukti banyak yang berhasil. Saya juga demikian, makanya sejak saya membuat blog ini sekitar lima bulan yang lalu, saya sudah terobsesi untuk bisa berhasil dari google adsense, sampai-sampai belum tahu apa dan bagaimana itu google adsense, saya sudah mendaftarkan blog saya, pada hal umur blog saya masih sebulan dan pengunjungnyapun masih saya sendiri. Hasilnya...ya pasti di tolak.

Dari itu saya coba belajar kembali dari blog para webmaster yang sudah berhasil, kesimpulannya kira-kira sama yaitu ada syarat-syarat yang harus dipenuhi yaitu secara garis besarnya : blog harus berbahasa Inggris,  page rank tinggi, trafik tinggi dll. Bagi blogger pemula seperti saya untuk memenuhi ketiga kriteria ini sangat sulit dan saya yakin, para sobat semua sudah pernah mendaftar dan di tolak. Sekitar sebulan yang lalu saya mendaftar kembali ke google adsense melalui blog saya, hal ini saya lakukan karena di dalam tata letak blog saya bertambah satu menu tab yaiutu : UANGKAN, sebelumnya tab ini tidak ada jadi saya penasaran, dan telah saya klik ternyata formulir google adsense. Tanpa pikir panjang saya mendaftar kembali karena saya merasa blog saya sudah ada pengunjung. Hasilnya...untuk kedua kali ya di tolak. Nah kalau anda merasa sudah mengahdapi jalan buntu, ada baiknya ikuti cara saya, saya akan menjelaskan semua kronologisnya sehingga pendaftaran saya diterima, tidak ada rekayasa.

Kalau anda sudah siap, biar kita mulai.
Ok...begini Ceritanya : Dua minggu yang lalu saya menjelajah mencari web penghasil uang dengan cara sharing foto, video dll, saya banyak menemukannya dan beberapa diantaranya sudah saya daftarkan yaitu : shareapic, youtube, metacafe, daceband dan flixya. Dari semua situs ini kita diberi poin/dolar bila kita upload foto, video dll dan dilihat oleh pengunjung. Namun satu diantaranya yaitu flixya tidak seperti itu, kita hanya sharing saja sama seperti social bookmarking yang lain mis: facebook. Akan tetapi flixya memberi kita kesempatan untuk mendaftar google adsense sebagai mitra, dan semua penghasilan kita di google adsense adalah milik kita. Syaratnya sangat mudah, yaitu minimal kita upload 10, baik itu foto, video, atau article/blog. Semudah itukah ? saya sendiripun tidak yakin, karena nggak sampai 30 menit kita sudah bisa memenuhi syarat tersebut. Namun saya optimis, jadi saya upload saja beberapa foto dan video, namun saya belum mendaftar. Seminggu yang lalu saya kembali ke flixya, saya beranikan diri, saya penuhi semua syaratnya, pada waktu itu saya upload foto sebanyak 6, video 2 dan artikel blog 4, semuanya 12. Selanjutnya saya ikuti proses pendaftaran google adsense yang ada di flixya, sampai selesai, sama sewaktu di blogger, hasilnya saya diberi nomor ID-pub pertanda pendaftaran sudah masuk, alamat email yang saya daftarkan berbeda yaitu @ipal.com, namun nama pengguna tetap sama. Selanjutnya kita disuruh menunggu 1-2 hari untuk approve. Saya masih penasaran, mungkinkah apklikasi saya di terima pada hal di flixya saya masih seminggu, dan daftar teman saya masih 6 orang, kalau di facebook saya yakin, daftar teman saya sudah ribuan. Karena ketidak percayaan saya, saya coba cari jalan yang lain yaitu menggabungkannya dengan blog saya. Saya teringat kembali pesan dari para webmaster yang sudah berhasil, blog harus berbahasa Inggris. Bagaimana caranya saya tidak bisa bahasa Inggris, maka saya teringat ajaran blogger yang lain yaitu kopi paste saja artikel berbahasa Inggris.  Maka saya cari artikel bahasa Inggris biografi para penemu jaman dulu, saya merasa artikel ini hanya bertujuan sebagai ilmu pengetahuan dan untuk di ajarkan di sekolah. Saya menemukan kumpulan biografi orang-orang terkenal mulai zaman purbakal, dari A sampai Z dari berbagai bidang, ada yang pendek ada panjang yaitu : Biographies. Jadi kalau anda perlu artikel bahasa Inggris sebagai satu syarat untuk mendaftar di google adsense, tidak lebih dari 30 menit 10 artikel sudah terposting di blog anda, saya yakin itu karena saya sudah melakukannya. Harap di ingat tujuan 10 posting tersebut bukanlah untuk menarik pengunjung, tetapi hanya sebagai syarat. Waktu itu saya berpikir kalau saya posting 10 artikel dalam satu hari, mungkin robot dari google tahu, makanya saya tunda sampai besoknya jadi coba perhatikan postingan saya tertanggal 19-20 April postingan saya sebanyak 19 artikel bahasa Inggris. Sampai tgl. 20 April 2011, pendaftaran saya di google adsense melalui flixya masih belum mendapat jawaban, saya coba kembali mendaftar melalui blog saya yaitu di Tata letak/Rancangan tab menu Uangkan. Rupanya tidak bisa lagi saya mendaftar karena sudah pernah di tolak, namun ada  pilihan dengan daftar dengan account yang lain.

Pilihan inilah yang saya coba, dan disuruh memasukkan nomor ID-pub, saya masukkan yang saya dapat dari flixya dan saya isi kembali beberapa data yang diminta, sampai selesai disuruh menunggu sampai 1-2 hari, namun google adsense nya sudah ada di blog saya masih kosong belum ada iklannya. Saya berpikir dalam hati, mungkinkah diterima dengan cara seperti itu ? Ternyata 3 hari yang lalu, pendaftaran saya di google adsense melalui flixya di terima, terlihat dari iklan yang masih kosong sudah terisi di blog saya. Saya sangat berbahagia saat itu karena cara yang tidak mungkin tetapi berhasil. Kalau saya analisa kembali, apakah berhasilan ini karena blog saya atau flixya ? sementara di flixya saya masih sekitar dua minggu dan jumlah teman masih dapat dihitung dengan jari apalagi jumlah pengunjungnya. Jawaban dari google adsense adalah ke flixya melalui alamat email yang saya daftarkan. Jadi saya tidak bisa menyimpulkannya, sobat sendirilah yang menyimpulkannya dan mengambil keputusan untuk mendaftar hanya melalui flixya atau dua-duanya. Kalau sudah OK. langsung menuju TKP yaitu : Flixya, silahkan daftar, jangan kuatir tidak ada referal saya disitu. Tetapi kalau anda berkenan, mari saling membantu, kalau saya mengatakan klik iklan, itu salah dalam peraturan google adsense, maka saya tidak mengatakan seperti, kita sama-sama mengertilah, buatlah komentar di posting ini sebagai pertanda, komentar apa saja (asal jangan spam), saya akan datang ke blog sobat untuk balas jasa, dan saya tau apa yang harus saya lakukan di blog anda. Sama-sama untung kan ? Mohon maklum masih tiga hari diterima dan earningnya masih nol belum ada yang klik.
Ok... kalau cara yang kedua sobat lakukan, kopi pastelah biografi yang ratusan banyaknya, ada yang pendek ada yang panjang tidak masalah, nggak usah pilih-pilih artikel, saya memilih karena kebetulan saya guru, jadi saya pilih dari biografi itu yang masuk pelajaran saya, siapa tau ada siswa saya yang membutuhkannya. Dan satu lagi tuliskan sumbernya, supaya kita tidak disebut plagiator. Itulah cara mendaftar di google dengan mudah dan berhasil versi saya. Selamat mencoba !!!

Baca Juga :
- CARA MUDAH MENINGKATKAN ALEXA RANK BLOG BAGI PEMULA
FRIENDLINE SITUS PERTEMANAN LEBIH HEBAT DARI FACEBOOK ?
CARA MEMBUAT REKENING PAYPAL TANPA KARTU KREDIT
MEMBUAT EMAIL GRATIS DAN MENDAPAT 1 DOLLAR
- CARA MENDAPATKAN DOLLAR DENGAN MELAKUKAN SURVEY
- DAFTAR WEBSITE PENGHASIL UANG

Related Posts

24 comments:

El Harun Affandy said...

Trik yang sangat berguna
tengkyu.. tengkyu.. tengkyu..

BUKAL said...

ane langsung ke TKP gan,,,infonya good BGT...

BUKAL said...

pak,,menurut bapak, apa blog yang bapak kunjungi itu udah bisa buat daftar di google ads?

smp keluarga said...

Sobat BUKAL...
Saya melihat blog anda lebih bagus dari blog saya, saya masih perlu belajar dari anda. Dan saya kira kriteria untuk mendaftar di adsense pasti berhasil. Hanya saja artikel bahasa Inggris adalah salah satu syarat. Jadi untunglah ada Flixya, sebagai perantara. Oh ya...di blog anda yang saya kunjungi sudah ada iklan adsensenya. Berarti sudah bisa daftar dong...
Yang menjadi masalah bagi saya sekarang adalah pada posting berbahasa indonesia di blog saya tida tampil iklan adsensenya, saya sudah coba dengan google friendconnect, tetapi tidak berhasil pada blog saya yang satu ini, pada blog saya yang lain yang seluruhnya bahasa Indonesia bisa tampil iklannya.
Ok..gan terima kasih atas kunjungannya.

smp keluarga said...
This comment has been removed by a blog administrator.
sugeng said...

gimana soo..cara daptar adsen pakai yang kmu sebutin..sbb aku mau bikin lg soob

smp keluarga said...

@mas sugeng...
saya juga kurang tau pasti apakah keberhasilan saya mendaftar di GA karena flixya atau karena blog saya, karena pada waktu saya mendaftar saat itu serentak saya buat. Tapi saran saya sementara ini silahkan membuat account dulu di flixya, upload konten minimal 10, baik itu foto, artikel blog dan video, sudah itu, langsung aja daftar GA melalui flixya tersebut, trus lihat hasilnya selama 2 hari, kalau belum berhasil nanti kita sharing kembali bagaimana solusinya...

yeyenrizki said...

aq sdh mendaftar ke flixya. dan sdh mendapat kode yg bapak bilang td. tp aq bingung. kodex mau dimasukan kemana?.
web yg z ingin dftarkan topdesignhouse.com
tp smpai sekarg GA trus menolak.

smp keluarga said...

@yeyenrizki..
kalau kode ID PUB sudah dapat, sebenarnya kita tinggal menunggu 2-5 hari, tetapi waktu itu saya gak sabaran, jadi saya masuk ke accoun blogger (Dasbor), kemudian klik tab "uangkan" terus nanti disana ada pilihan : daftar dengan accoun adsense yang lain. Kita masuk melalui itu. nanti kita diminta memasukkan no pub yang sudah ada pada kita. Dan blog kita otomatis akan terpasang iklan adsense pada sidebar sebelah kanan paling atas, tetapi masih kosong. kita tinggal menunggu.

smp keluarga said...

@yeyenrizki...
karena web yang akan anda daftar bukan blogspot,jadi saya kurang tahu apakah dasbornya sama dengan blogspot atau tidak, maka saran saya sebaiknya buka account di blogger atau anda sudah punya accoun bloger yang lain. Kita lebih mudah mendaftar dari sana, nanti kalau sudah jadi baru kita pindah ke web yang lain sesuka hati kita.

smp keluarga said...

@yeyenrizki..
saya sudah mengunjungi web anda topdesignhouse.com, Jauh lebih bagus dari blog saya karena berbahasa inggris, jadi target pengunjungnya seluruh dunia. Saya yakin tinggal memoles sedikit lagi, maka trafiknya pun akan meningkat. Oh..ya alexa ranknya masih sangat tinggi sekitar 11 jutaan, saya punya pengalaman yang sangat sederhana untuk menurunkan alexa rank. Saya kurang paham tentang teknik SEO, maka saya hanya cerita kronologis yang saya lakukan menurunkan alexa rank. Silahkan baca disini : http://smp-keluarga.blogspot.com/2011/04/cara-mudah-meningkatkan-alexa-rank-blog.html

smp keluarga said...

@yeyenrizki...
karena web yang akan anda daftar bukan blogspot,jadi saya kurang tahu apakah dasbornya sama dengan blogspot atau tidak, maka saran saya sebaiknya buka account di blogger atau anda sudah punya accoun bloger yang lain. Kita lebih mudah mendaftar dari sana, nanti kalau sudah jadi baru kita pindah ke web yang lain sesuka hati kita.

BisNet said...

Mantap Sob....

okky rizki said...

Oke sobat,,, saya akan coba cara anda,, karena saya udah dua kali ddi tolak google adsense... saya berharap bisa sukses sprti anda,,, terima kasih atas infonya...!!!

admin said...

terima kasih sarannya. :)
Oya, tapi saya masih bingung, apakah blogspot tidak bisa dimasukan ke google adsense??? Trims

Makasi bole ngisi coment
Visit blog saya yahhh :))
Cupiddog.blogspot.com

smp keluarga said...

@LoverDog...
Justru menurut ane, blogspotlah yang paling mudah untuk mendaftar GA, hanya saja blog harus berbahasa Inggris.

0blong said...

Menurut saya google adsense adlah yang paling di idam"kan para webmaster tapi,tidak kah anda brfkr anda memberi tahu kan hal"yang seharusnya,anda berikan jasa untuk pembuatan aku GA ini
blog ini dofollow ya
http://ryzona.blogspot.com/

smp keluarga said...

@oblong...
betul memang, bisa saja cara saya ini saya gunakan utk jasa pembuatan akun GA, namun sebagai hadiah untuk visitor blog ini maka trik dan tips ini saya bagikan, karena saya betul-betul masih newbie dalam hal blogging, saya belum bisa membuat blog selain di blogger ini. Saya yakin banyak teman-teman blogger pemula yang seperti saya. Harapan saya bagi yang sudah berhasil mendaftar di GA dengan cara saya ini, supaya membuat komentar di postingan ini. Blog saya ini dofollow, dan saya akan mengunjungi blog yang sudah memberi komentar disini.

smp keluarga said...

Sesua koment mas Oblong di atas, kalau memang ada yang ingin dibantu untuk mendapat akun GA akan akan saya usahakan, silahkan tinggalkan pesan di komentar, saya akan membalasnya.

muji said...

wah,, bener2 info yang sangat berguna mas.. Terima kasih sebelumnya ya mas, mas saya mau nanya apa blog saya bisa ketrima karena masih baru mas, tolong di lihat y mas, trus kalau bisa saya di bantu bikin akunya.. Hehe: ini email saya mas, mjsudiono@gmail.com , di tnggu infonya mas, terima kasih mas.

Sagala's Story said...

Thx infonya gan..
Follow back ane ya gan,,
Thx

muji said...

saya sudah berhasil mas,, trima kasih banget mas,, blognya juga sudah saya follow,

computer understanding said...

sy binggung, sy pernah dpt akun goggle adsense tp diblogkir he..he.. yah sampai sekrg daftar kembali selalu tdk diterima

smp keluarga said...

@computer understanding....
coba mendaftar kembali dengan nama yang dirubah sedikit, alamat dirubah juga sedikit dan daftar leawat komputer yang berbeda sewaktu mendaftar dulu. Misalnya nama yang dulu didaftar adalah Budi, sekarang daftar dengan nama : Bapak Budi, alamat yang dulu JL. Nuri No,23 sekarang daftar dengan alamat > Jalan Nuri Nomor 23, dulu kode posnya 10565 sekarang daftar dengan kode pos 10500, kalau dulu didaftar dengan komputer pribadi, sekarang daftar dari Warnet. Tapi jangan daftar melalui Website yang sama tetapi melalui pihak ketiga seperti flixya.com.
Selamat mencoba.

4/25/2011

CARA MENDAFTAR DI GOOGLE ADSENSE DENGAN MUDAH DAN BERHASIL

Bagi sobat yang masih gagal dalam mendaftar di google adsense, mungkin cara yang saya lakukan ini bisa berhasil buat sobat. Cara mendaftar di google adsense saya temukan secara tidak sengaja, sedehana, mudah dan berhasil mendaftar di GOOOGLE ADSENSE, pada hal sebelumnya saya sudah dua kali mendaftar dan ditolak. Menurut keterangan para webmaster, jika sudah ditolak tidak akan bisa lagi mendaftar dengan nama yang sama. Saya tidak mengetahuinya secara pasti, namun yang ingin saya sampaikan disini adalah pengalaman saya bagaimana saya bisa berhasil mendaftar di google adsense secara tidak sengaja, hanya coba-coba, eh...rupanya disetujui.

Saya yakin bahwa teman-teman blogger pemula yang ingin memonetisasi blognya sangat mendambakan google adsense, karena sudah terbukti banyak yang berhasil. Saya juga demikian, makanya sejak saya membuat blog ini sekitar lima bulan yang lalu, saya sudah terobsesi untuk bisa berhasil dari google adsense, sampai-sampai belum tahu apa dan bagaimana itu google adsense, saya sudah mendaftarkan blog saya, pada hal umur blog saya masih sebulan dan pengunjungnyapun masih saya sendiri. Hasilnya...ya pasti di tolak.

Dari itu saya coba belajar kembali dari blog para webmaster yang sudah berhasil, kesimpulannya kira-kira sama yaitu ada syarat-syarat yang harus dipenuhi yaitu secara garis besarnya : blog harus berbahasa Inggris,  page rank tinggi, trafik tinggi dll. Bagi blogger pemula seperti saya untuk memenuhi ketiga kriteria ini sangat sulit dan saya yakin, para sobat semua sudah pernah mendaftar dan di tolak. Sekitar sebulan yang lalu saya mendaftar kembali ke google adsense melalui blog saya, hal ini saya lakukan karena di dalam tata letak blog saya bertambah satu menu tab yaiutu : UANGKAN, sebelumnya tab ini tidak ada jadi saya penasaran, dan telah saya klik ternyata formulir google adsense. Tanpa pikir panjang saya mendaftar kembali karena saya merasa blog saya sudah ada pengunjung. Hasilnya...untuk kedua kali ya di tolak. Nah kalau anda merasa sudah mengahdapi jalan buntu, ada baiknya ikuti cara saya, saya akan menjelaskan semua kronologisnya sehingga pendaftaran saya diterima, tidak ada rekayasa.

Kalau anda sudah siap, biar kita mulai.
Ok...begini Ceritanya : Dua minggu yang lalu saya menjelajah mencari web penghasil uang dengan cara sharing foto, video dll, saya banyak menemukannya dan beberapa diantaranya sudah saya daftarkan yaitu : shareapic, youtube, metacafe, daceband dan flixya. Dari semua situs ini kita diberi poin/dolar bila kita upload foto, video dll dan dilihat oleh pengunjung. Namun satu diantaranya yaitu flixya tidak seperti itu, kita hanya sharing saja sama seperti social bookmarking yang lain mis: facebook. Akan tetapi flixya memberi kita kesempatan untuk mendaftar google adsense sebagai mitra, dan semua penghasilan kita di google adsense adalah milik kita. Syaratnya sangat mudah, yaitu minimal kita upload 10, baik itu foto, video, atau article/blog. Semudah itukah ? saya sendiripun tidak yakin, karena nggak sampai 30 menit kita sudah bisa memenuhi syarat tersebut. Namun saya optimis, jadi saya upload saja beberapa foto dan video, namun saya belum mendaftar. Seminggu yang lalu saya kembali ke flixya, saya beranikan diri, saya penuhi semua syaratnya, pada waktu itu saya upload foto sebanyak 6, video 2 dan artikel blog 4, semuanya 12. Selanjutnya saya ikuti proses pendaftaran google adsense yang ada di flixya, sampai selesai, sama sewaktu di blogger, hasilnya saya diberi nomor ID-pub pertanda pendaftaran sudah masuk, alamat email yang saya daftarkan berbeda yaitu @ipal.com, namun nama pengguna tetap sama. Selanjutnya kita disuruh menunggu 1-2 hari untuk approve. Saya masih penasaran, mungkinkah apklikasi saya di terima pada hal di flixya saya masih seminggu, dan daftar teman saya masih 6 orang, kalau di facebook saya yakin, daftar teman saya sudah ribuan. Karena ketidak percayaan saya, saya coba cari jalan yang lain yaitu menggabungkannya dengan blog saya. Saya teringat kembali pesan dari para webmaster yang sudah berhasil, blog harus berbahasa Inggris. Bagaimana caranya saya tidak bisa bahasa Inggris, maka saya teringat ajaran blogger yang lain yaitu kopi paste saja artikel berbahasa Inggris.  Maka saya cari artikel bahasa Inggris biografi para penemu jaman dulu, saya merasa artikel ini hanya bertujuan sebagai ilmu pengetahuan dan untuk di ajarkan di sekolah. Saya menemukan kumpulan biografi orang-orang terkenal mulai zaman purbakal, dari A sampai Z dari berbagai bidang, ada yang pendek ada panjang yaitu : Biographies. Jadi kalau anda perlu artikel bahasa Inggris sebagai satu syarat untuk mendaftar di google adsense, tidak lebih dari 30 menit 10 artikel sudah terposting di blog anda, saya yakin itu karena saya sudah melakukannya. Harap di ingat tujuan 10 posting tersebut bukanlah untuk menarik pengunjung, tetapi hanya sebagai syarat. Waktu itu saya berpikir kalau saya posting 10 artikel dalam satu hari, mungkin robot dari google tahu, makanya saya tunda sampai besoknya jadi coba perhatikan postingan saya tertanggal 19-20 April postingan saya sebanyak 19 artikel bahasa Inggris. Sampai tgl. 20 April 2011, pendaftaran saya di google adsense melalui flixya masih belum mendapat jawaban, saya coba kembali mendaftar melalui blog saya yaitu di Tata letak/Rancangan tab menu Uangkan. Rupanya tidak bisa lagi saya mendaftar karena sudah pernah di tolak, namun ada  pilihan dengan daftar dengan account yang lain.

Pilihan inilah yang saya coba, dan disuruh memasukkan nomor ID-pub, saya masukkan yang saya dapat dari flixya dan saya isi kembali beberapa data yang diminta, sampai selesai disuruh menunggu sampai 1-2 hari, namun google adsense nya sudah ada di blog saya masih kosong belum ada iklannya. Saya berpikir dalam hati, mungkinkah diterima dengan cara seperti itu ? Ternyata 3 hari yang lalu, pendaftaran saya di google adsense melalui flixya di terima, terlihat dari iklan yang masih kosong sudah terisi di blog saya. Saya sangat berbahagia saat itu karena cara yang tidak mungkin tetapi berhasil. Kalau saya analisa kembali, apakah berhasilan ini karena blog saya atau flixya ? sementara di flixya saya masih sekitar dua minggu dan jumlah teman masih dapat dihitung dengan jari apalagi jumlah pengunjungnya. Jawaban dari google adsense adalah ke flixya melalui alamat email yang saya daftarkan. Jadi saya tidak bisa menyimpulkannya, sobat sendirilah yang menyimpulkannya dan mengambil keputusan untuk mendaftar hanya melalui flixya atau dua-duanya. Kalau sudah OK. langsung menuju TKP yaitu : Flixya, silahkan daftar, jangan kuatir tidak ada referal saya disitu. Tetapi kalau anda berkenan, mari saling membantu, kalau saya mengatakan klik iklan, itu salah dalam peraturan google adsense, maka saya tidak mengatakan seperti, kita sama-sama mengertilah, buatlah komentar di posting ini sebagai pertanda, komentar apa saja (asal jangan spam), saya akan datang ke blog sobat untuk balas jasa, dan saya tau apa yang harus saya lakukan di blog anda. Sama-sama untung kan ? Mohon maklum masih tiga hari diterima dan earningnya masih nol belum ada yang klik.
Ok... kalau cara yang kedua sobat lakukan, kopi pastelah biografi yang ratusan banyaknya, ada yang pendek ada yang panjang tidak masalah, nggak usah pilih-pilih artikel, saya memilih karena kebetulan saya guru, jadi saya pilih dari biografi itu yang masuk pelajaran saya, siapa tau ada siswa saya yang membutuhkannya. Dan satu lagi tuliskan sumbernya, supaya kita tidak disebut plagiator. Itulah cara mendaftar di google dengan mudah dan berhasil versi saya. Selamat mencoba !!!

Baca Juga :
- CARA MUDAH MENINGKATKAN ALEXA RANK BLOG BAGI PEMULA
FRIENDLINE SITUS PERTEMANAN LEBIH HEBAT DARI FACEBOOK ?
CARA MEMBUAT REKENING PAYPAL TANPA KARTU KREDIT
MEMBUAT EMAIL GRATIS DAN MENDAPAT 1 DOLLAR
- CARA MENDAPATKAN DOLLAR DENGAN MELAKUKAN SURVEY
- DAFTAR WEBSITE PENGHASIL UANG

24 comments:

El Harun Affandy said...

Trik yang sangat berguna
tengkyu.. tengkyu.. tengkyu..

BUKAL said...

ane langsung ke TKP gan,,,infonya good BGT...

BUKAL said...

pak,,menurut bapak, apa blog yang bapak kunjungi itu udah bisa buat daftar di google ads?

smp keluarga said...

Sobat BUKAL...
Saya melihat blog anda lebih bagus dari blog saya, saya masih perlu belajar dari anda. Dan saya kira kriteria untuk mendaftar di adsense pasti berhasil. Hanya saja artikel bahasa Inggris adalah salah satu syarat. Jadi untunglah ada Flixya, sebagai perantara. Oh ya...di blog anda yang saya kunjungi sudah ada iklan adsensenya. Berarti sudah bisa daftar dong...
Yang menjadi masalah bagi saya sekarang adalah pada posting berbahasa indonesia di blog saya tida tampil iklan adsensenya, saya sudah coba dengan google friendconnect, tetapi tidak berhasil pada blog saya yang satu ini, pada blog saya yang lain yang seluruhnya bahasa Indonesia bisa tampil iklannya.
Ok..gan terima kasih atas kunjungannya.

smp keluarga said...
This comment has been removed by a blog administrator.
sugeng said...

gimana soo..cara daptar adsen pakai yang kmu sebutin..sbb aku mau bikin lg soob

smp keluarga said...

@mas sugeng...
saya juga kurang tau pasti apakah keberhasilan saya mendaftar di GA karena flixya atau karena blog saya, karena pada waktu saya mendaftar saat itu serentak saya buat. Tapi saran saya sementara ini silahkan membuat account dulu di flixya, upload konten minimal 10, baik itu foto, artikel blog dan video, sudah itu, langsung aja daftar GA melalui flixya tersebut, trus lihat hasilnya selama 2 hari, kalau belum berhasil nanti kita sharing kembali bagaimana solusinya...

yeyenrizki said...

aq sdh mendaftar ke flixya. dan sdh mendapat kode yg bapak bilang td. tp aq bingung. kodex mau dimasukan kemana?.
web yg z ingin dftarkan topdesignhouse.com
tp smpai sekarg GA trus menolak.

smp keluarga said...

@yeyenrizki..
kalau kode ID PUB sudah dapat, sebenarnya kita tinggal menunggu 2-5 hari, tetapi waktu itu saya gak sabaran, jadi saya masuk ke accoun blogger (Dasbor), kemudian klik tab "uangkan" terus nanti disana ada pilihan : daftar dengan accoun adsense yang lain. Kita masuk melalui itu. nanti kita diminta memasukkan no pub yang sudah ada pada kita. Dan blog kita otomatis akan terpasang iklan adsense pada sidebar sebelah kanan paling atas, tetapi masih kosong. kita tinggal menunggu.

smp keluarga said...

@yeyenrizki...
karena web yang akan anda daftar bukan blogspot,jadi saya kurang tahu apakah dasbornya sama dengan blogspot atau tidak, maka saran saya sebaiknya buka account di blogger atau anda sudah punya accoun bloger yang lain. Kita lebih mudah mendaftar dari sana, nanti kalau sudah jadi baru kita pindah ke web yang lain sesuka hati kita.

smp keluarga said...

@yeyenrizki..
saya sudah mengunjungi web anda topdesignhouse.com, Jauh lebih bagus dari blog saya karena berbahasa inggris, jadi target pengunjungnya seluruh dunia. Saya yakin tinggal memoles sedikit lagi, maka trafiknya pun akan meningkat. Oh..ya alexa ranknya masih sangat tinggi sekitar 11 jutaan, saya punya pengalaman yang sangat sederhana untuk menurunkan alexa rank. Saya kurang paham tentang teknik SEO, maka saya hanya cerita kronologis yang saya lakukan menurunkan alexa rank. Silahkan baca disini : http://smp-keluarga.blogspot.com/2011/04/cara-mudah-meningkatkan-alexa-rank-blog.html

smp keluarga said...

@yeyenrizki...
karena web yang akan anda daftar bukan blogspot,jadi saya kurang tahu apakah dasbornya sama dengan blogspot atau tidak, maka saran saya sebaiknya buka account di blogger atau anda sudah punya accoun bloger yang lain. Kita lebih mudah mendaftar dari sana, nanti kalau sudah jadi baru kita pindah ke web yang lain sesuka hati kita.

BisNet said...

Mantap Sob....

okky rizki said...

Oke sobat,,, saya akan coba cara anda,, karena saya udah dua kali ddi tolak google adsense... saya berharap bisa sukses sprti anda,,, terima kasih atas infonya...!!!

admin said...

terima kasih sarannya. :)
Oya, tapi saya masih bingung, apakah blogspot tidak bisa dimasukan ke google adsense??? Trims

Makasi bole ngisi coment
Visit blog saya yahhh :))
Cupiddog.blogspot.com

smp keluarga said...

@LoverDog...
Justru menurut ane, blogspotlah yang paling mudah untuk mendaftar GA, hanya saja blog harus berbahasa Inggris.

0blong said...

Menurut saya google adsense adlah yang paling di idam"kan para webmaster tapi,tidak kah anda brfkr anda memberi tahu kan hal"yang seharusnya,anda berikan jasa untuk pembuatan aku GA ini
blog ini dofollow ya
http://ryzona.blogspot.com/

smp keluarga said...

@oblong...
betul memang, bisa saja cara saya ini saya gunakan utk jasa pembuatan akun GA, namun sebagai hadiah untuk visitor blog ini maka trik dan tips ini saya bagikan, karena saya betul-betul masih newbie dalam hal blogging, saya belum bisa membuat blog selain di blogger ini. Saya yakin banyak teman-teman blogger pemula yang seperti saya. Harapan saya bagi yang sudah berhasil mendaftar di GA dengan cara saya ini, supaya membuat komentar di postingan ini. Blog saya ini dofollow, dan saya akan mengunjungi blog yang sudah memberi komentar disini.

smp keluarga said...

Sesua koment mas Oblong di atas, kalau memang ada yang ingin dibantu untuk mendapat akun GA akan akan saya usahakan, silahkan tinggalkan pesan di komentar, saya akan membalasnya.

muji said...

wah,, bener2 info yang sangat berguna mas.. Terima kasih sebelumnya ya mas, mas saya mau nanya apa blog saya bisa ketrima karena masih baru mas, tolong di lihat y mas, trus kalau bisa saya di bantu bikin akunya.. Hehe: ini email saya mas, mjsudiono@gmail.com , di tnggu infonya mas, terima kasih mas.

Sagala's Story said...

Thx infonya gan..
Follow back ane ya gan,,
Thx

muji said...

saya sudah berhasil mas,, trima kasih banget mas,, blognya juga sudah saya follow,

computer understanding said...

sy binggung, sy pernah dpt akun goggle adsense tp diblogkir he..he.. yah sampai sekrg daftar kembali selalu tdk diterima

smp keluarga said...

@computer understanding....
coba mendaftar kembali dengan nama yang dirubah sedikit, alamat dirubah juga sedikit dan daftar leawat komputer yang berbeda sewaktu mendaftar dulu. Misalnya nama yang dulu didaftar adalah Budi, sekarang daftar dengan nama : Bapak Budi, alamat yang dulu JL. Nuri No,23 sekarang daftar dengan alamat > Jalan Nuri Nomor 23, dulu kode posnya 10565 sekarang daftar dengan kode pos 10500, kalau dulu didaftar dengan komputer pribadi, sekarang daftar dari Warnet. Tapi jangan daftar melalui Website yang sama tetapi melalui pihak ketiga seperti flixya.com.
Selamat mencoba.